Wako Solok Zul Elfian Umar Irup Peringatan HUT Ke-79 RI

    Wako Solok Zul Elfian Umar Irup Peringatan HUT Ke-79 RI

    SOLOK KOTA - Wali Kota Solok, Zul Elfian Umar menjadi Inspektur Upacara (Irup) pengibaran bendera dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) ke-79 di Lapangan Merdeka Kota Solok, Sabtu , 17 Agustus 2024.

    Turut hadir, Wakil Wali Kota Solok, Ramadhani Kirana Putra, Forkopimda Kota Solok, Ketua TP PKK, GOW, Dharmawanita Kota Solok, anggota DPRD Kota Solok, Asisten Sekda, Staf Ahli Wako, Kepala OPD, pimpinan BUMN/BUMD, Lembaga Adat, organisasi kemasyarakatan, organisasi kepemudaan, Niniak Mamak, dan Bundo Kanduang se-Kota Solok.

    Upacara berjalan lancar dan khitmad, Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) Kota Solok sukses menjalankan tugasnya mengibarkan bendera merah putih dengan baik.

    Adapun Komandan Upacara, IPTU. Rico Putra Wijaya, SH, dan Perwira Upacara, AKP.Riwal Maulidinata, S.T.K, S.I.K,

    Komandan-Komandan Kompi yakni

    - Kompi “A”, IPTU. Muhammad Iqbal, SH

    - Kompi “B” IPDA. Teguh Prilianto, SH, MH

    - Kompi “C” IPDA. Andi Rayandi. P, SH

    - Kompi “D” IPDA. Yoserizal, SH

    - Kompi ‘’E’’ IPDA. Hendra Martha

    Sementara itu, pelaksana Korsik/ Gersang dari SMA N 1 Kota Solok, Pembacaan pembukaan UUD 1945, Maifalinda Aris, S.Pd dan Do'a oleh Kepala Kantor Kemenag Kota Solok.

    Seusai upacara, dilakukan penyerahan remisi kepada Warga Lapas Laing secara simbolis dan penyerahan deviden dari Bank Nagari kepada Wali Kota Solok.

    #kotasolok #hut79ri #hutkemerdekaanri
    JIS Sumbar

    JIS Sumbar

    Artikel Sebelumnya

    KPU Kota Solok Gelar Rakor Kampanye Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Wali Kota Solok Terima Audiensi Kepala Rumah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    Ayo Pindah ke Rembang, Surga Kuliner Ramah Kantong!

    Ikuti Kami